fbpixel

Tag - COVID-19

Penanganan Covid-19 pada Nataru Dievaluasi Tiap 2 Minggu Sekali

ilustrasi Covid-19. (wir_sind_klein/PIXABAY) Kepala Biro Komunikasi dan Pelayanan Publik Kementerian Kesehatan (Kemenkes) Siti Nadia Tarmizi mengatakan, kebijakan penanganan Covid-19 untuk Hari Raya Natal dan tahun baru 2023 (Nataru) bakal dievaluasi tiap dua minggu sekali. Baca Juga: Jelang Nataru, Kemenkes Tegaskan PPKM Masih Level 1 Adapun sejauh ini, PPKM di seluruh wilayah Indonesia masih berada pada level 1 sesuai dengan standar WHO (Organisasi Kesehatan Dunia) terkait transmisi komunitas. "Nataru kita evaluasi tiap dua minggu. Sekarang kita masih terus level 1 (PPKM)," kata Nadia...

Read more...

Kasus Konfirmasi Covid-19 Bertambah 7.221, Terbanyak DKI Jakarta

Warga berjalan melintasi mural bertemakan Covid-19 di kawasan Cawang, Jakarta. Pada Rabu (23/11/2022) kasus harian terkonfirmasi positif di Indonesia bertambah 7.221 orang. Satuan Tugas (Satgas) Penanganan Covid-19 melaporkan kasus harian terkonfirmasi positif di Indonesia bertambah 7.221 orang pada 23 November 2022 pukul 12.00 WIB. Data Satgas Covid-19 yang diterima di Jakarta, Rabu sore, menyebutkan kasus harian itu menambah jumlah terkonfirmasi positif sejak Maret 2020 berjumlah 6.627.538 orang. Baca Juga: Tenaga Kesehatan : Ujung Tombak Keberhasilan Transformasi Kesehatan Dalam laporan itu disebutkan provinsi yang menjadi penyumbang...

Read more...

Kemenkes : 4 Jenis Vaksin Baru dalam Program Vaksinasi COVID-19

Vaksin COVID-19 Inavac dan Indovac ditargetkan untuk mengantongi izin darurat penggunaan dari BPOM pada bulan September 2022. (pexels.com/Maksim Goncharenok). Kementerian Kesehatan RI secara resmi menambah jenis vaksin untuk digunakan dalam program vaksinasi COVID-19 nasional. Tambahan jenis vaksin tersebut termasuk vaksin halal. Baca Juga: Kemenkes Terbit Surat Edaran Terbaru Petunjuk Penggunaan Obat Sirop Adapun jenis vaksin baru yang ditambahkan yakni Zivivax, Indovac, Inavac, dan Awcoma. Dengan adanya penambahan tersebut maka ada 12 jenis vaksin COVID-19 yang diizinkan untuk diberikan pada masyarakat. Keduabelas vaksin tersebut diantaranya diproduksi oleh PT Bio...

Read more...

Kemenkes : Obat Isoman Gratis, Bisa Diambil di Apotek Kimia Farma

Penyediaan obat isoman COVID-19 gratis oleh pemerintah, bisa diambil langsung di apotek Kimia Farma. (pexels.com/Pixabay) Kasus COVID-19 kini tengah mengalami kenaikan lagi di Indonesia. Menanggapi hal ini, Kementerian Kesehatan (Kemenkes) menyampaikan bahwa hingga saat ini, pemerintah masih menyediakan obat COVID-19 gratis untuk masyarakat Indonesia. Baca Juga: G20 Kumpulkan Dana Cadangan untuk Pandemi Sebesar 1,4 M Dollar AS Melansir dari Liputan6.com, pemerintah juga menghadirkan layanan terbaru bagi masyarakat yang diharuskan menjalani isolasi mandiri (isoman) COVID-19. Layanan tersebut adalah anggota keluarga dari orang yang tengah menjalani isoman dapat...

Read more...

Lolos Antigen, Ini Gejala Covid Varian Baru Omicron XBB

Foto: Pemeriksaan test Covid-19 di Laboratorium Uji test Swab Covid-19 di Kawasan Cilandak, Jakarta, Rabu (9/3/2022). (CNBC Indonesia/ Muhammad Sabki) Varian Omicron XBB dan XBC dilaporkan tidak bisa terdeteksi oleh pengujian antigen. Hal ini diketahui lewat Departemen Kesehatan Filipina yang mengungkapkan pendeteksian virus hanya bisa dilakukan dengan pengurutan genom dengan sampel yang dikumpulkan dari tes RT-PCR. Baca Juga: Subvarian Omicron XBB Terdeteksi, Kemenkes: Segera Lakukan Booster "Kami tidak bisa mendeteksi garis keturunan virus dari sampel antigen," ucap lembaga tersebut, dikutip dari CNN Filipina, Selasa...

Read more...

Pencabutan Status Pandemi COVID-19, Menkes : Ada di Tangan WHO

Menteri Kesehatan RI Budi Gunadi Sadikin usai rapat terbatas di Istana Kepresidenan Jakarta pada Senin, 3 Oktober 2022. (Dok Humas Sekretariat Kabinet RI/Agung) Menteri Kesehatan Republik Indonesia Budi Gunadi Sadikin menegaskan, wewenang pencabutan status pandemi COVID-19 berada di tangan Organisasi Kesehatan Dunia (WHO). Keputusan mengakhiri pandemi di Indonesia juga sebagaimana arahan dari WHO. Baca Juga: Pandemi COVID-19 Bisa Berakhir Tahun Ini, Indonesia Sudah Siap? Akhir dari pandemi COVID-19 yang dimaksud, yakni berkaitan dengan pencabutan status Public Health Emergency of International Concern (PHEIC) WHO. Pada 30 Januari 2020 sesuai rekomendasi dari...

Read more...

Pandemi COVID-19 Bisa Berakhir Tahun Ini, Indonesia Sudah Siap?

Presiden Joko Widodo (kiri) didampingi Ketua DPR Puan Maharani (kedua kiri) dan Gubernur Banten Wahidin Halim (ketiga kiri) meninjau pelaksanaan Vaksinasi COVID-19 untuk pelajar di SMA Negeri 4 Serang, di Kasemen, Serang, Banten, Selasa (21/9/2021). ANTARA FOTO/Asep Fathulrahman/wsj. Presiden Joko Widodo menyatakan kemungkinan pemerintah akan mengumumkan akhir pandemi COVID-19 dalam waktu dekat. Dia beralasan penyebaran virus Corona di Indonesia sudah mulai melandai. “Pandemi memang sudah mulai mereda. Mungkin sebentar lagi juga akan kami nyatakan pandemi sudah berakhir,” kata Jokowi di acara...

Read more...

Rayakan HUT RI dengan junjung kesehatan di semua lini kehidupan

Anggota Paskibraka sedang mengibarkan bendera Merah-Putih pada perayaan HUT Kemerdekaan ke-77 Republik Indonesia tingkat Kabupaten Kupang, Provinsi Nusa Tenggara Timur, Rabu (17/8/2022), (ANTARA/Benny Jahang) Ahli Global Security Health Dicky Budiman meminta semua pihak untuk merayakan Hari Ulang Tahun (HUT) Indonesia ke-77 dengan menjunjung kesehatan di dalam semua lini kehidupan agar negara dapat segera bangkit dari pandemi COVID-19. Baca Juga: Protokol Kesehatan Masih Relevan Dalam Menekan Penularan COVID-19 “Ingin merdeka tidak mau pakai masker itu akan merugikan orang lain. Merdeka harusnya dimaknai dengan meraih...

Read more...

Protokol Kesehatan Masih Relevan Dalam Menekan Penularan COVID-19

Berdasarkan data yang dihimpun Satgas Covid-19, positivity rate di Indonesia mengalami kenaikan dalam 5 minggu terakhir, dari 5,12 persen naik menjadi 10,05 persen, hal ini jauh dari batas aman yang ditetapkan oleh WHO yaitu 5 persen. Sayangnya, terjadi penurunan kepatuhan penerapan protokol kesehatan. Hal ini diungkap, Dr. Sonny Harry B Harmadi, Ketua Bidang Perubahan Perilaku - Satgas Penanganan Covid-19, pada dialog yang diselenggarakan Satgas Penanganan Covid-19 (15/08/2022). Baca Juga: Puan Maharani: Keberhasilan Indonesia Tangani Covid-19 Diakui Dunia “Kalau kita lihat dashboard monitoring Perubahan...

Read more...

Puan Maharani: Keberhasilan Indonesia Tangani Covid-19 Diakui Dunia

Presiden Jokowi saat pidato sidang tahunan MPR 2022. (tangkapan layar) Ketua DPR Puan Maharani menyampaikan keberhasilan Indonesia menangani Covid-19 yang mendapat pengakuan dunia berkat gotong royong semua elemen bangsa. Hal ini disampaikannya saat memimpin Sidang Tahunan MPR bersama DPR dan DPD di Gedung Nusantara, kompleks parlemen, Senayan, Jakarta, Selasa (16/8/2022). Baca Juga: Kemenkes Resmikan BGSi untuk Deteksi Penyakit dengan WGS “Sebagai negara berdasar atas Ketuhanan Yang Maha Esa, tentu kita harus selalu bersyukur, karena bangsa dan negara kita tetap dapat bersatu dalam menghadapi situasi yang sulit untuk menghadapi pandemi...

Read more...
Tim Sales dan Layanan Pelanggan kami siap menjawab semua pertanyaan Anda